Worksheet

"Ad Blocker" terdeteksi

Untuk kenyamanan bersama, mohon nonaktifkan "Ad Blocker" anda.

Rename - Move Worksheet

Rename Worksheet

Untuk mengubah nama worksheet, klik kanan pada worksheet yang akan diubah namanya, pilih rename. Lihat gambar dibawah.

Excel 2007 Worksheet Rename

Ketik nama worksheet yang diinginkan kemudian tekan enter.

Move Worksheet

Kita mempunyai workbook dengan tampilan seperti gambar dibawah.

Excel 2007 Worksheet Move

Kita ingin memindah Sheet3 kesebelah kiri, sebelum sheet4, maka caranya klik kanan pada worksheet yang akan dipindah (sheet3), pilih move or copy ….

Excel 2007 Worksheet Move

Akan muncul dialog seperti gambar dibawah.

Excel 2007 Worksheet Move

Karena kita ingin memindah sheet3 kesebelum sheet 4 maka pilih sheet4 untuk lokasi barunya, kemudian klik OK, maka sheet3 akan berpindah kesebelum sheet4.

Cara ini mirip dengan cara mengkopi worksheet, perbedaannya adalah tidak ada langkah untuk melakukan check “Create a copy”.

GRATISS!!!

Kumpulan shortcut excel dalam file PDF,

langsung ke email anda

NB: Pastikan email anda valid dan aktif. Kami sering gagal mengirim file karena alamat typo atau tidak aktif

TERIMA KASIH

Silahkan cek inbox anda, jika email kami tidak muncul

cek folder spam atau tab promotion (GMail)