Zoom Tools
Contents
Zoom Tools digunakan untuk melakukan zoom in ataupun zoom out tampilan worksheet sesuai dengan keinginan kita. Untuk melakukannya cukup mudah cari zoom tools yang ada dibawah worksheet bagian kanan. Lihat gambar diatas.
Klik tombol + ataupun – untuk zoom in ataupun zoom out, bisa juga dengan menggeser panah kekanan atau kekiri, nilai 100% akan menyesuaikan dengan pilihan kita.
Cara lainnya dengan mengklik angka 100% (tergantung posisi zoom) maka akan muncul dialog pilihan zoom yang diinginkan. Lihat gambar dibawah
Pilih sesuai dengan pilihan yang ada atau bisa juga custom dengan memasukkan nilai zoom yang diinginkan, kemudian klik OK.
Back to: Intro